Kopi Bergendal adalah varietas kopi arabika dari kebun petani di Bener Meriah Provinsi Aceh. Bergendal sendiri terkenal setelah dinamai oleh Belanda. Menurut cerita petani sekitar, di tempat inilah Belanda menanam kopi pertama kali di Indonesia.
Kata Bergendal sendiri menurut kau bahasa Indonesia – Belanda adalah Gunung (Berg) dan Lembah (Dal). Kedua kata tersebut disambung menurut kebiasaan masyarakat goyo dalam berbicara disebut “Bergendal”. Kopi Bergendal merupakan kopi arabika gayo yang diolah berdasarkan standart dari SCAA atau SKA Indonesia, sehingga menghasilkan kopi yang berkualitas, sehingga menghasilkan rasa dan aroma yang sangat disukai oleh para penikmat kopi.
The Flavor: Fruity, Low Acidity, Herbal, Spicy, Full Body, Long Aroma After Taste.
Grade: #1 Specialty
Ukuran | 200g | 1 Kg |
Harga | Rp. 85.000 | Rp. 350.000 |
PEMESANAN
PHONE : 0821 6896 3676
WhatsApp : 0821 6896 3676
E- mail : coffee@sumatra.id